Mencari harga mesin cuci termurah saat ini mungkin bisa menjadi pilihan untuk Anda
yang ingin membeli mesin cuci dengan budget minimal. Namun, tentunya mencari mesin cuci berharga murah
g harus diimbangi dengan kualitas mesin cuci itu sendiri. Mesin cuci merupakan
salah satu peralatan elektronik yang kini memang semakin dibutuhkan oleh para
ibu rumah tangga untuk membantu kegiatan mencuci baju. Agar mesin cuci tersebut
awet digunakan, tentu tidak asal-asalan memilih mesin cuci dalam membantu
aktivitas mencuci baju.
Saat ini ada banyak sekali merek mesin cuci yang dijual di pasaran,
namun tentunya untuk mendapatkan produk mesin cuci yang berkualitas dan
terjamin harus memilih merek mesin cuci yang ternama dan sudah terkenal. Dari
merek ternama tersebut, Anda bisa memilih harga mesin cuci termurah terutama bagi Anda yang
memiliki budget pas-pasan. Untuk merek sendiri, ada banyak sekali jenis merek
mesin cuci, seperti LG, Sharp, Polytron dan lain sebagainya.
Harga Mesin Cuci Hemat Listrik dan Air Terlaris |
Untuk Anda yang sedang mencari harga termurah bisa melihat ulasan daftar harga mesin cuci termurah dari berbagai merek berikut ini:
1. Polytron PWM 7565
Merupakan salah satu produk mesin cuci yang menawarkan harga ekonomis.
PWM 7565 didukung oleh spesifikasi dari Twin Tub Type, Polytron Primadona Ideal
dengan warna yang tersedia Brown, cyan, dan Pink. Adapun kapasitas Polytron PWM
7565 ini sekitar 7,5 Kg untuk daya 20 W, dengan wash speeds 130 Rpm dan Spin
Speed 1400 Rpm. Adapun harga Polytron PWM 7565 ini dibanderol Rp. 1.310.000.
2. Sharp ES-T65MW
Merupakan mesin cuci twin Tub dengan kapasitas 6,5 kg dari Sharp
dibalut oleh material plastik, dengan spesifikasi silvermagic, semi automatic
dan double pulsator. Adapun daya listrik yang dibutuhkan sekitar Rp. 1,5 juta.
3. Sanyo SW-740XT
Jika Anda menginginkan harga mesin cuci termurah dari Sanyo, maka bisa memilih
varian SW-740T dengan kapasitas mesin cuci 7 kg sistem 2 tabung, anti karat,
big pulsator, air intake technology, spon 160W bermaterial stainless stell Tub,
dengan power wash 350 W. Adapun harga SW-740T dari Sanyo ini dibanderol Rp. 1,3
juta.
4. LG WP-600N
LG WP-600N memiliki spesifikasi Twin Tub Washing Machine dengan energy
saving recommended, kapasitas 6 kg, turbo drum wash, water selector, dan pinch
+3. Adapun harga mesin cuci LG WP-600N ini dipatok sekitar Rp. 1,8 juta.
5. Panasonic NA-W75BC1
Mesin cuci merek Panasonic NA-W75B1 memiliki kapasitas sebesar 7 kg
dengan sistem mesin cuci 2 tabung, dilengkapi spesifikasi AG clean, Panasonic
Alowa+Series, single pulsator, super big spinner, power wash 210W and spin
130W, dan low watt gear drive. Harga Panasonic NA-W75BC1 dibanderol sekitar Rp.
1,6 juta.
Itulah daftar harga
mesin cuci termurah dari berbagai macam merek terkenal di Indonesia.
Dimana merek-merek mesin cuci diatas termasuk merek elektronik yang paling
familiar dengan kualitas yang tak perlu diragukan lagi!